Beranda Ekonomi Cara Daftar Kartu Prakerja 2023, Cukup Pakai HP dan Gak Ribet!

Cara Daftar Kartu Prakerja 2023, Cukup Pakai HP dan Gak Ribet!

    Cara daftar prakerja 2023Cara daftar prakerja 2023. (Ilustrasi)
Cara Daftar Kartu Prakerja 2023
  • Buka laman dashboard.prakerja.go.id/daftar
  • Masukkan nama lengkap, email dan kata sandi. Klik ‘Daftar’
  • Lakukan verifikasi dengan membuka notifikasi pada email
  • Jika sudah terverifikasi, login menggunakan alamat email dan password yang telah didaftarkan pada laman dashboard.prakerja.go.id
  • Masuk ke dashboard, kemudian verifikasi KTP dan KK
  • Lengkapi data diri dan unggah foto KTP dan swafoto Anda
  • Verifikasi nomor telepon, lalu klik ‘Kirim’
  • Isi deklarasi survei
  • Terakhir, ikuti tes motivasi dan kemampuan dasar untuk bisa mengikuti seleksi gelombang dan tunggu pengumuman hasilnya. (*)