Topik: wakil bupati karawang
Hari Pertama Kerja di 2023, Wabup Karawang Ingatkan PNS Jangan Malas
KARAWANG - Wakil Bupati (Wabup) Karawang, Aep Syaepuloh mengingatkan di tahun baru 2023, seluruh PNS jangan bermalas-malasan dan lebih ikhlas dalam mengabdi.
Hal itu diungkapkan...
Puluhan Warga Keracunan Lagi, Izin PT Pindo Deli 2 Terancam Dibekukan
KARAWANG - Wakil Bupati Karawang, Aep Syaepuloh mengancam akan membekukan izin operasional Caustic Soda Plant PT Pindo Deli Pulp and Paper Mills 2 di...
Angka HIV/AIDS di Karawang Tinggi, Wabup Aep Ingatkan Hal Ini ke...
KARAWANG - Meningkatnya angka HIV/AIDS di Kabupaten Karawang menimbulkan keprihatinan dari berbagai pihak. DPPKB (Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana) dan Dinas Kesehatan Karawang...
Resmikan Masjid Utsman Bin Affan, Ini Pesan Mendalam Wakil Bupati Karawang
KARAWANG - Wakil Bupati karawang, Aep Syaepuloh telah meresmikan Masjid Utsman bin Affan yang terletak di Karawang Timur, Karawang pada Kamis (31/3).
Selain sebagai tempat...
Usai Dilantik, PBSI Karawang Diminta Serius Kejar Prestasi
KARAWANG - Sebanyak 36 pengurus Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PBSI) Kabupaten Karawang periode 2021-2025 resmi dilantik di Mercure Hotel Karawang, pada Kamis (31/3/2022).
Wakil...
Sidak Wabup Aep ke Kawasan Industri Berujung Kemarahan, Ada Apa?
KARAWANG - Wakil Bupati Karawang, Aep Syaepuloh kesal bukan main mengetahui lalainya penanganan Covid-19 di salah satu pabrik di kawasan industri di Karawang Barat.
Pasalnya,...
Wabup Minta Dinkes Karawang Segera Lakukan Sterilisasi Tempat Ibadah
KARAWANG, TVBERITA.CO.ID - Wabah Covid-19 yang kini telah menyebar ke Karawang, membuat semua masyarakat harus waspada, Wakil Bupati Karawang meminta Dinas Kesehatan untuk melakukan...
Peringati Isra Miraj di Ponpes Nurul Falah, Ini Pesan Wabup Jimmy
KARAWANG, TVBERITA.CO.ID - Peringatan Isra Miraj Nabi Muhammad SAW bisa dimanfaatkan menjadi momen untuk bermunajat meminta perlindungan kepada Allah SWT agar terhindar dari virus...
DPRD Karawang Gelar Rapat Paripurna
KARAWANG, TVBERITA.CO.ID - DPRD Kabupaten Karawang melaksanakan Rapat Paripurna pada Jumat (31/1/2020) pukul 14.00 – selesai, bertempat di gedung sidang DPRD Kabupaten Karawang.
Rapat Paripurna...








